Perayaan Hari Kemerdekaan RI
17 agustus 1945
17 agustus 1945
Tanggal 17 Agustus 1945 merupakan hari kemerdekaan Republik Indonesia. Setiap tahunnya seluruh rakyat Indonesia memperingati hari besar tersebut. Untuk mengenang jasa para pahlawan kita, kita harus menghargai kerja keras mereka. Sekian puluh tahun negara Indonesia di jajah oleh bangsa asing. Kini saatnya kita sebagai penerus bangsa, melestarikan dan melanjutkan cita-cita para pahlawan kita, untuk menuju Indonesia yang lebih maju dan berprestasi. Pada tanggal 17 agustus 2008, SMKN 1 Rangkasbitung ikut serta berpartisipasi dalam rangka memperingati hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 63 tahun. SMKN 1 Rangkasbitung mengadakan berbagai macam acara dan perlombaan. Upacara penaikan bendera Merah-Putih pun berlangsung khidmat.
Upacara Hari Kemerdekaan RI
17 Agustus 2008
0 komentar:
Posting Komentar